Rejuvenasi Empat Pilar Kehidupan berbangsa dan bernegara Melalui Nilai-Nilai Transendental Di Era MEA

Supriyadi Ahmad

Abstract


Abstract: The era of AEC (Asean Economic Community), which began in early 2016 has led to an influx of foreign workers -of course also commodities tradewhich can cause problems of social, political, economic, and security in the Republic of Indonesia. In turn, the inclusion of these cultures can cause depletion of the understanding and implementation of the Indonesian people against the Four Pillars of Life Nation and State, the Pancasila, the 1945 Constitution, the Republic of Indonesia, and national unity. Therefore, Indonesia needs to do rejuvenasi Four Pillars, not only with the understanding that the value-free, butmust be accompanied by the planting of transcendental values that implicated a universal divinity, humanity, and the reward, which must be constantly
revitalized.
Keywords: Rejuvenating, Revitalization, Four Pillars, Era MEA

Abstrak: Era MEA (Masyarakat Ekonomi Asean) yang dimulai pada awal tahun 2016 telah menyebabkan masuknya tenaga kerja asing -tentu saja juga komoditas perdagangan- yang dapat menimbulkan persoalan sosial, politik, ekonomi, dan keamanan di Negara Republik Indonesia. Pada gilirannya, masuknya budaya tersebut dapat menyebabkan menipis bahkan melunturnya pemahaman dan implementasi bangsa Indonesia terhadap Empat Pilar Kehidupan Berbangsa dan Bernegara, yaitu Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhineka Tunggal Ika. Oleh karena itu, bangsa Indonesia perlu melakukan rejuvenasi Empat Pilar tersebut, bukan saja dengan pemahaman yang bebas nilai, tetapi harus disertai dengan penanaman nilai-nilai transendental yang berimplikasi pada nilai universal ketuhanan, kemanusiaan, dan pahala, yang harus terus-menerus direvitalisasi.
Kata Kunci: Rejuvenasi, Revitalisasi, Empat Pilar, Era MEA


Keywords


Rejuvenasi, Revitalisasi, Empat Pilar, Era MEA

Full Text:

PDF

References


Ali Syaikh, Shaleh bin Abdul ‘Aziz, Al-Tafsir al-Muyassar, Cetakan ke-3,

Madinah: Penerbit Al-Mushaf al-Syarif Kementerian Urusan Agama,

Wakaf, dan Dakwah Kerajaan Saudi Arabia, 2009 M/1430 H.

Astuti, Indriyani, “Konsolidasi Demokrasi Macet”, dalam Harian Media

Indonesia, Terbitan Senin, 02 Januari 2017.

Aivanni, Nur, “Perlu Jurus Jitu Lawan Intoleransi” dalam Harian Media

Indonesia, Terbitan Kamis, 12 Januari 2017

Budiarjo, Mariam, Demokrasi di Indonesia: Demokrasi Parlementer dan Demokrasi

Pancasila, Jakarta: Gramedia, 2001.

Pusat Kurikulum Departemen Pendidikan Nasional, 18 Nilai Pendididikan

Karakter Dan Budaya Bangsa, (Jakarta : Kemendiknas, 2010), hal. 1-3

dalam http://rumah-inspirasi.com/18-nilai-dalam-pendidikankarakter-bangsa.

Harian Media Indonesia, Rubrik Editorial, “Jangan Biarkan Demokrasi

Dibajak”, Terbitan Selasa, 03 Januari 2017.

Harian Media Indonesia, Rubrik Suara Daerah, Terbitan Senin, 16 Januari 2017

Hardi, Ardi Teristi, “Jual Beli Jabatan Raup Rp. 37 T, dalam Harian Media

Indonesia, Terbitan Selasa, 03 Januari 2017.

Kaelan, Pendidikan Pancasila, Yogyakarta: Paradigma, 2010.

Manan, Bagir, DPR, DPD, dan MPR dalam UUD 1945 Baru, Cetakan ke-1,

Yogyakarta: FH UII Press, 2005

Mursi , Fauziah dan Nugraheny ,Dian Erika, “KPP: Awasi Mutasi Pejabat”,

dalam Harian Republika, Rubrik Nasional, Terbitan Senin, 02 Januari

Sunarto, dkk. Pendidikan Kewarganegaraan Di Perguruan Tinggi. Semarang: UPT

UNNES PRESS, 2012.

Ubaedillah, A. Pancasila, Demokrasi, dan Pencegahan Korupsi, Jakarta:

Prenadamedia Group, 2015.

Ubaedillah, A. dan Rozak, Abdul, Pendidikan Kewarga{Negara)an, Civic

Education: Pancasila, Demokrasi, HAM, dan Masyarakat Madani, Jakarta:

ICCE UIN Syarif Hidayatullah, 2013.

Vazza, Agung P, “Setahun MEA, Tantangan Disparitas dan Supranasional”,

dalam Rubrik Teraju Harian Republika, Senin, 09 Januari 2017.




DOI: https://doi.org/10.32507/mizan.v4i2.183

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Supriyadi Ahmad

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by:

  

 


 

License

© Copyright CC BY-SA

web analytics View My Stats

Mizan, p-ISSN: 2598-974X, e-ISSN: 2598-6252

Mizan: Journal of Islamic Law Published by Department of Ahwal Al-Syakhsiyyah, Faculty of Tarbiyah, Universitas Ibn Khaldun Bogor in partnership with Himpunan Ilmuwan dan Sarjana Syariah Indonesia (HISSI) DKI Jakarta.

Editorial Office:

FAI Building, 1st Floor, Department of Ahwal Al-Syakhsiyyah, Kedung Badak, Bogor City, West Java, Indonesia 16162 Phone/Fax. 0251-849529, Email: Mizan@uika-bogor.ac.id