Menakar Akar-Akar Gerakan Radikalisme Agama Di Indonesia Dan Solusi Pencegahannya

Yono Yono

Abstract


Abstract: Actually discussing religious radicalism is the same as talking about a tangled thread. Religious radicalism is a very complicated issue and if only analyzed from one perspective alone of course the results will never be satisfactory because of the factors that lie behind them so diverse and related to each other. Therefore religious radicalism must be studied through various approaches such as: religion, politics, economy, social, culture and other perspectives. But in this paper the author tries to collect some factors which, according to the dominant writer in the spreading of religious radicalism and how the solution of prevention or solution.
Keywords: Radicalism, religion, Solution

Abstrak: Sebenarnya membincangkan radikalisme agama tentu sama halnya seperti membicarakan benang kusut. Radikalisme agama merupakan masalah yang sangat komplik dan jika hanya dianalisis dari satu perspektif saja sudah barang tentu hasilnya tidak akan pernah memuaskan karena faktor yang melatarbelakanginya demikian beragam dan berkaitan satu sama lain. Oleh karena itu radikalisme agama mesti dikaji melalui berbagai pendekatan seperti: agama, politik, ekonomi, sosial, budaya dan perspektif-perspektif lainnya. Namun dalam makalah ini penulis mencoba menghimpun beberapa faktor yang menurut penulis dominan dalam menjalarnya radikalisme agama dan bagaimana solusi pencegahan atau pemecahannya.
Kata Kunci: Radikalisme, agama, Solusi


Keywords


Radikalisme, agama, Solusi

Full Text:

PDF

References


G.H Jansen, Islam Militan, Bandung: Penerbit Pustaka, 1979

Gres Fealy dan Anthony Bubalo, Jejak Kafilah: Pengaruh Radikalisme Timur

Tengah Di Indonesia, Bandung; Mizan, 2007

Harun Nasution, Islam Rasional, Mizan, Bandung, 1995

Komaruddin Hidayat Dan Wahyu Nafis, Agama Masa Depan, Jakarta: Penerbit

Paramadina, 1995

Komaruddin Hidayat, Memahami Bahasa Agama: Sebuah Kajian Hermeunetik,

Jakarta: Penerbit Paramadina, 1996

Muhammad Imarah, Fundamentalisme Dalam Perspektif Barat dan Islam,

Terjemahan Abdul Hayyie al-Kattani, Jakarta, Gema Insani Press 1999

Thoha Hamim, Islam Dan Nu Dibawah Tekanan Problematika Kontemporer,

Surabaya: Diantama, 2004

Zaki Mubarak, Geneologi Islam Radikal Di Indonesia, Jakarta: LP3ES, 2002

Nurcholis Majid, Islam Kemodernan Dan Keindonesiaan, Bandung: Mizan, 2008




DOI: https://doi.org/10.32507/mizan.v4i2.185

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Yono Yono

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Indexed by:

  

 


 

License

© Copyright CC BY-SA

web analytics View My Stats

Mizan, p-ISSN: 2598-974X, e-ISSN: 2598-6252

Mizan: Journal of Islamic Law Published by Department of Ahwal Al-Syakhsiyyah, Faculty of Tarbiyah, Universitas Ibn Khaldun Bogor in partnership with Himpunan Ilmuwan dan Sarjana Syariah Indonesia (HISSI) DKI Jakarta.

Editorial Office:

FAI Building, 1st Floor, Department of Ahwal Al-Syakhsiyyah, Kedung Badak, Bogor City, West Java, Indonesia 16162 Phone/Fax. 0251-849529, Email: Mizan@uika-bogor.ac.id